Rabu, 11 April 2018

Cara menjinakkan ayam hutan

Ayam hutan terkenal sangat liar dan banyak orang yang gagal dalam memelihara nya, di artikel kali ini akan dikupas bagaimana cara menjinakkan ayam hutan sumatera asli yang baru di dapat dari tempat asalnya (alam liar / hutan ),untuk tips ini sebetulnya sangat mudah untuk di terapkan asalkan terpenuhi apa yg menjadi syarat agar ayam hutan sumatera asli dapat merasa aman dan nyaman adapun syarat yang perlu di persiapkan adalah :

  • Kandang ukuran 60x120 untuk di bagi 2 satu untuk tempat ayam hutan asli dan satu untuk ayam pemancing di isi dengan ayam lokal atau ayam kampung
  • Jauhkan kandang dari kkeramaian,usahakan untuk kandang ayam hutan tidak terbuka pencahayaannya,
  • Kebersihan perlu di perhatikan 
Ketiga syarat yang ada diatas saya rasa cukup untuk membuat ayam hutan sumatera asli aman serta nyaman,untuk selanjutnya teman teman dapat melihat fidio yang kami buat untuk dapat membandingkan dan mengapresiasikan kurang dan lebihnya, 
0 Komentar